Posts

Tempat Yang Bagus Untuk Menanam Tebu

Image
Faktor - Faktor Mempengaruhi Kemasakan Tebu      Faktor-faktor yang mempengaruhi proses kemasakan tanaman tebu antara lain adalah :  Varietas Pemberian Pupuk Nitrogen yang Berlebihan Curah Hujan Keadaan Got Adanya Serangan Hama dan Penyakit Daerah Penanaman Masa Tanam Gulud Akhir Kerobohan Tanaman Daerah penanaman   Tebu yang ditanam di dataran tinggi, masa hidup akan lebih lama dibanding dengan tebu yang ditanam di dataran rendah. Tebu yang ditanam di dataran tinggi akan mendapat sinar matahari lebih lama jauh di dataran rendah. Oleh karena itu, kemasakan yang optimal pada masa yang lebih lama.  Tanaman Tebu tumbuh optimal di wilayah tropis yang lembab yaitu pada kondisi : Kelembapan (rH) Minimal rH 70% Sinar Matahari 7-9 Jam / Hari Curah Hujan 200 mm / Bulan 0 - 1500 mdpl paling cocok ketinggian antara 0 - 500 mdpl ketinggian > 1200 pertumbuhan relatif lambat Suhu 24 - 34' C dengan perbedaan suhu antara siang dan malam tidak lebih

Serangan Serangga Hama dan Penyakit pada Tanaman Tebu

Image
Faktor - Faktor Mempengaruhi Kemasakan Tebu      Faktor-faktor yang mempengaruhi proses kemasakan tanaman tebu antara lain adalah :  Varietas Pemberian Pupuk Nitrogen yang Berlebihan Curah Hujan Keadaan Got Adanya Serangan Hama dan Penyakit Daerah Penanaman Masa Tanam Gulud Akhir Kerobohan Tanaman Serangan Hama dan Penyakit Serangan hama atau penyakit pada tanaman tebu sangat menghambat proses pembentukan gula. Apabila serangan hama atau penyakit itu hebat, maka bentuk gula pun sedikit, bahkan bisa terhenti samasekali. Karena gangguan hama atau penyakit, tebu tidak bisa masak optimal tepat pada waktunya. 

Got Untuk Tanaman Tebu

Image
Faktor - Faktor Mempengaruhi Kemasakan Tebu      Faktor-faktor yang mempengaruhi proses kemasakan tanaman tebu antara lain adalah :  Varietas Pemberian Pupuk Nitrogen yang Berlebihan Curah Hujan Keadaan Got Adanya Serangan Hama dan Penyakit Daerah Penanaman Masa Tanam Gulud Akhir Kerobohan Tanaman Keadaan Got Keadaan Got yang dangkal dapat menyebabkan penyebaran akar tebu juga dangkal atau pendek-pendek. Akar tebu tidak dirangsang proses pemanjangannya, karena mudah mencapai udara tanah. Tapi jika keadaan masuk dalam. Akar tanaman tebu akan terangsang untuk terus tumbuh memanjang karena ingin mencapai udara. Karena akar yang pendek, maka unsur hara dari dalam tidak bisa optimal. Dengan demikian proses pembuatan gula pun juga sedikit. Selain itu, pada waktu musim kemarau kadang-kadang tanaman mati kekeringan sebelum rendemen optimal tercapai.

Curah Hujan Mempengaruhi Kemasakan Tanaman Tebu

Image
Faktor - Faktor Mempengaruhi Kemasakan Tebu      Faktor-faktor yang mempengaruhi proses kemasakan tanaman tebu antara lain adalah :  Varietas Pemberian Pupuk Nitrogen yang Berlebihan Curah Hujan Keadaan Got Adanya Serangan Hama dan Penyakit Daerah Penanaman Masa Tanam Gulud Akhir Kerobohan Tanaman     Curah hujan yang tinggi pada waktu tanaman tebu mencapai umur masak akan menyebabkan pembentukan gula rendah. Sebab, sinar matahari terhalang oleh awan, sehingga proses fotosintesis ter hambat sekaligus proses pembentukan gula terhambat. Terbentuknya rendemen rendah, dan tebu hasil masak tidak optimal.

Pemberian Pupuk Nitrogen Yang Berlebihan

Image
Faktor - Faktor Mempengaruhi Kemasakan Tebu      Faktor-faktor yang mempengaruhi proses kemasakan tanaman tebu antara lain adalah :  Varietas Pemberian Pupuk Nitrogen yang Berlebihan Curah Hujan Keadaan Got Adanya Serangan Hama dan Penyakit Daerah Penanaman Masa Tanam Gulud Akhir Kerobohan Tanaman       Pemberian Pupuk Nitrogen yang Berlebihan    Pemupukan tebu dengan pupuk nitrogen secara berlebihan sangat merugikan, karena proses pembentukan rendemen akan terlambat. Pemupukan nitrogen yang juga akan memakan pertumbuhan sogolan / tunas baru. Proses pertumbuhan sogolan ini menggunakan gula yang sudah terbentuk didalam batang. Maka gula di dalam batang akan terurai kembali. Oleh karena itu pemberian pupuk nitrogen tidak boleh terlalu banyak.

Faktor - Faktor Yang Mempengaruhi Proses Kemasakan Tanaman Tebu

Image
Faktor - Faktor Mempengaruhi Kemasakan Tebu      Faktor-faktor yang mempengaruhi proses kemasakan tanaman tebu antara lain adalah :  Varietas Pemberian Pupuk Nitrogen yang Berlebihan Curah Hujan Keadaan Got Adanya Serangan Hama dan Penyakit Daerah Penanaman Masa Tanam Gulud Akhir Kerobohan Tanaman     Varietas tebu pada garis besarnya dapat dibedakan menjadi tiga (3), yaitu varietas genjah, varietas sedang dan varietas dalam. Ada pula yang menyebut tebu jenis masak awal, masak tengahan dan masak akhir, tetapi maksudnya sama.  Varietas Genjah mencapai masak optimal kurang dari 12 bulan.  Varietas Sedang mencapai masak optimal pada umur 12-14 bulan.  Varietas Dalam mencapai masak optimal pada umur lebih dari 14 bulan.

Fase Pertumbuhan Tebu

Image
Fase Fase Pertumbuhan Tebu Daur kehidupan tanaman tebu dimulai dari Fase Perkecambahan  dimulai dengan pembentukan taji pendek dan akar stek pada umur 1 minggu dan diakhiri pada fase kecambah pada umur 5 minggu.  Fase Pertunasan   mulai dari umur 5 minggu sampai umur 3,5 bulan, Fase Pemanjangan batang  pada umur 3,5 bulan sampai 9 bulan Fase Kemasakan  merupakan fase yang terjadi setelah pertumbuhan vegetatif menurun dan sebelum batang tebu mati Fase Kematian pada tahap ini gula di dalam batang tebu mulai terbentuk sampai titik optimal, kurang lebih pada bulan Agustus, dan setelah itu rendemennya berangsur-angsur menurun tahap pemasakan inilah yang disebut dengan tahap penimbunan rendemen gula. Proses terbentuknya gula di dalam batang tebu dapat digambarkan sebagai berikut      Pada gambar ini terlihat jelas bahwa rendemen berada pada masa optimal sekitar bulan agustus, Setelah itu berangsur angsur turun sampai titik akhir pada fase kematian tanaman.       P